Please Wait
Hits
10805
10805
Tanggal Dimuat:
2012/08/21
Ringkasan Pertanyaan
Apa makna tafsir itu secara leksikal dan teknikal? Apa definisi tafsir itu menurut Muhammad Abdul Azhim Zurqani?
Pertanyaan
Apa makna tafsir itu secara leksikal dan teknikal? Definisi tafsir berikut ini dikemukakan oleh siapa bahwa ilmu tafsir adalah sebuah ilmu yang di dalamnya membahas tentang penentuan maksud Ilahi seukuran dengan kemampuan dan kapasitas manusia. Dengan kata lain ilmu tafsir ini adalah ilmu yang mengajarkan bagaimana memahami al-Quran?
Jawaban Global
Tafsir – mashdar bab taf’il – berasal dari klausul fa-ssa-ra. Bentuk jamak dari kata tafsir ini adalah ta-fa-sir yang secara leksikal bermakna menerangkan dan menjelaskan beberapa persoalan serta menyingkap persoalan tersebut.”[1]
Sebagian berkata: Tafsir menjelaskan dan menyingkap maksud dan niat sebuah lafaz yang sulit artinya. [2]
Secara teknikal (isthilâhi) telah banyak diajukan beragam definisi terkait dengan ilmu tafsir. Di antaranya adalah definisi yang disodorkan oleh Zurqani dalam Manâhil al-Irfân yang menyebutkan bahwa “Ilmu yubhatsu fihi ‘an al-Qur’ân min haits dalâlatiihi ‘ala murâdillah Ta’ala biqadri thâqat al-basyariyah.” Tafsir adalah ilmu yang di dalamnya membahas tentang pelbagai kondisi al-Quran yang menunjukkan maksud Allah Swt.”[3] [iQuest]
Sebagian berkata: Tafsir menjelaskan dan menyingkap maksud dan niat sebuah lafaz yang sulit artinya. [2]
Secara teknikal (isthilâhi) telah banyak diajukan beragam definisi terkait dengan ilmu tafsir. Di antaranya adalah definisi yang disodorkan oleh Zurqani dalam Manâhil al-Irfân yang menyebutkan bahwa “Ilmu yubhatsu fihi ‘an al-Qur’ân min haits dalâlatiihi ‘ala murâdillah Ta’ala biqadri thâqat al-basyariyah.” Tafsir adalah ilmu yang di dalamnya membahas tentang pelbagai kondisi al-Quran yang menunjukkan maksud Allah Swt.”[3] [iQuest]
[1]. Fuad Afram Bastani, Farhang Abjad Arabi-Fârsi, Penerjemah Persia Ridha Mihyar, klausul fa-ssa-ra, hal. 244, Intisyarat Islami, Tehran, Cetakan Kedua, 1375 S.
[2]. Muhammad bin Mukarram Ibnu Manzhur, Lisân al-‘Arab, jil. 5, hal. Dar Shadir, Beirut, 1414 H.
[3]. Muhammad bin Abdullah al-Azhim Al-Zurqani, Manâhil al-Irfân fi ‘Ulûm al-Qur’ân, jil. 1, hal. 471, Dar Ihya al-Turats al-‘Arabi, Tanpa Tahun, Tanpa Tempat.
«علم يبحث فيه عن القرآن من حيث دلالته على مراد اللّه تعالى بقدر الطّاقة البشرية»
«علم يبحث فيه عن القرآن من حيث دلالته على مراد اللّه تعالى بقدر الطّاقة البشرية»
Terjemahan dalam Bahasa Lain
Komentar